banner 130x650

Program Pengentasan Kemiskinan di Kotim Harus Tepat Sasaran

Gerindra
Foto : Juliansyah - Ketua Komisi II DPRD Kotim

Ketua Komisi II DPRD Kotim, Kalimantan Tengah meminta pemerintah daerah setempat untuk terus melaksanakan program pengentasan kemiskinan sebagai langkah kongkrit menekan jumlah penduduk miskin di wilayah Kotim.

Juliansyah, Ketua Komisi II DPRD Kotim menyebutkan pemerintah daerah juga harus memastikan bahwa setiap program pengentasan kemiskinan yang dijalankan benar-benar tepat sasaran, sehingga manfaatnya dapat dirasakan sepenuhnya oleh masyarakat ditingkat bawah.

“Kami Komisi II DPRD Kotim memberi perhatian serius terhadap masalah kemiskinan, sebab angka kemiskinan merupakan salah satu tolak ukur sejauh mana keberhasilan dan dampak pembangunan terhadap peningkatan taraf hidup masyarakat,” jelas Yuliansyah pada Senin, 24 April 2023.

Baca Juga :

Dewan Soroti Lonjakan Pendatang Baru Pasca Mudik Lebaran

Kesejahteraan menjadi tujuan akhir pembangunan yang dijalankan pemerintah sehingga sangat wajar jika perkembangan angka kemiskinan warga kabupaten ini selalu menjadi perhatian.

BACA JUGA :  Komisi IV DPRD Kotim Dorong Optimalisasi PAD Sungai Mentaya

“Saya mengapresiasi perkembangan positif terus menurunnya angka kemiskinan di daerah kita, semoga angka kemiskinan terus menurun dan kesejahteraan masyarakat terus meningkat kedepannya,” tandas Juliansyah.


Eksplorasi konten lain dari MentayaNet

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

BACA JUGA :  Pemda Kotim Diminta Relokasi Pemukiman Yang Menjadi Langganan Banjir

You cannot copy content of this page

Eksplorasi konten lain dari MentayaNet

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca