banner 130x650

Jepang Dukung Pemerintah Republik Indonesia Dalam Program Makan Gratis

Jepang

Presiden Prabowo menerima kunjungan PM Jepang Shigeru Ishiba di Istana Bogor, 11 Januari 2025 yang lalu.

Presiden Prabowo mengatakan suatu kehormatan atas kedatangan PM Jepang Shigeru Ishiba.

” Ini suatu kehormatan menerima yang mulia, sebagai tamu yang pertama tahun 2025,” kata Prabowo.

PM Jepang Shigeru Ishiba mengatakan untuk mengakomodir keinginan besar Presiden Prabowo, untuk menyediakan makanan bergizi untuk anak-anak di Indonesia. Kami negara Jepang akan menyelenggarakan paket kerja sama.

BACA JUGA :  Gubernur Khofifah Pastikan Jatim Gelar Porwanas XIII 2022

“Termasuk pelatihan penyediaan makan siang bergizi gratis, mengirimkan tenaga ahli gizi dan peningkatan sektor peningkatan perikanan dan pertanian dengan pemanfaat pengalaman negara Jepang,” pungkas PM Jepang Shigeru Ishiba.


Eksplorasi konten lain dari MentayaNet

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

BACA JUGA :  Kabar Gembira !!! Kemendikbud Berikan Beasiswa Bagi Guru Untuk Meningkatkan Kemampuan

You cannot copy content of this page

Eksplorasi konten lain dari MentayaNet

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca