banner 130x650

PJ Sekda Seruyan Ikuti KOMWIL FORSESDASI di Kotim

Sekda
Foto : PJ Sekda Seruyan, dr Bahrun Abbas terima cendera mata dari Bupati KOTIM

Pj Sekretaris Daerah (Sekda) Seruyan, dr Bahrun Abbas menghadiri Rapat Komisariat Wilayah Forum Sekretaris Daerah Seluruh Indonesia (KOMWIL FORSESDASI) Kalteng Tahun 2023.

Pertemuan ini dilaksanakan bersama Sekretaris Daerah dan PJ Sekda se- Kalteng, bertempat di Aula rumah jabatan Bupati Kotim pada Kamis, 30 November 2023 yang turut diikuti PJ Sekda Seruyan.

Mengingat Sekda merupakan pimpinan dari sekretariat daerah yang bertanggungjawab kepada Gubernur, walikota/bupati serta sebagai pimpinan eksekutif tertinggi dalam menjalankan peran serta pemerintah daerah.

banner 1706 x 2560

”Rangkaian ini sebagai mempererat kembali struktur pemerintahan guna menjalankan tugas secara Marwah lembaga yang baik. Ini salah satu penunjang agar dapat terus bertugas sesuai tupoksinya,” ucap dr Bahrun Abbas pada Kamis, 30 November 2023.

BACA JUGA :  ASPROV Kalteng Ingatkan ASKAB Seruyan Guna Peningkatan Sinergitas Tim

Diharapkan melalui forum ini peran serta Sekda mampu menjadi filter terakhir dalam organisasi pemerintahan untuk menjamin birokrasi yang baik, teratur dan sesuai dengan undang-undang.

Sekda harus menjadi garda terdepan dalam mengarahkan semua ASN untuk bersikap netral, terlebih dalam menjelang masa Pemilu di tahun 2024 mendatang.

Selanjutnya,  perumusan dari rapat kerja ini menjadi komulatif yang baik untuk kebijakan Provinsi Kalimantan Tengah sehingga menjadi role mode miniaturnya Sekda terbaik se indonesia ucap Bupati Kotim Halikinor pada saat membuka Rapat Komwil Forsesdasi Tahun 2023.

BACA JUGA :  Keren! Pemkab Seruyan Perluas Pasar Beras Petani, Ini Tanggapan Wakil Bupati

”Harapannya agar Komwil ini terus bergulir, jadi wadah berbagi informasi terkini bagaimana pengurusan organisasi pemerintahan sesuai dengan Undang-undang dan pelopor sebagai atasan,” tukasnya.


Eksplorasi konten lain dari MentayaNet

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

1135x1600

You cannot copy content of this page

Eksplorasi konten lain dari MentayaNet

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca