Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an dan Hadits (MTQH) ke – 17 dan Festival Seni Qasidah (FSQ) tingkat Kabupaten Seruyan tahun 2024 dilaksanakan di Kecamatan Seruyan Raya pada tanggal 15-20 Juli 2024 akan diikuti 10 Kecamatan Sekabupaten Seruyan.
Musabaqah Tilawatil Qur’an dan Hadits (MTQH) ke – 17 dan Festival Seni Qasidah (FSQ) tingkat Kabupaten Seruyan tahun 2024 dengan tema” MTQH Mencetak Generasi Qur’ani untuk mewujudkan Islam Rahmatan Lil’alamin di Bumi Gawi Hatantiring”.
Adapun jumlah peserta dari masing-masing kafilah kecamatan Sekabupaten Seruyan adalah sebagai berikut:
- Kecamatan Seruyan Hilir :
-Official : 53 orang.
-Peserta: 72 orang.
- Kecamatan Seruyan Hilir Timur :
-Official : 27 Orang.
-Peserta: 71 Orang.
- Kecamatan Seruyan Hulu :
-Official : 16 Orang.
-Peserta: 29 Orang.
- Kecamatan Suling Tambun :
-Official : 18 Orang.
-Peserta: 22 Orang.
- Kecamatan Seruyan Raya :
-Official : 19 Orang.
-Peserta: 60 Orang.
- Kecamatan Seruyan Tengah :
-Official : 16 Orang.
-Peserta: 29 Orang.
- Kecamatan Hanau :
-Official : 23 orang.
-Peserta: 63 orang.
8. Kecamatan Danau Seluluk :
-Official : 22 orang.
-Peserta: 60 orang.
- Kecamatan Danau Sembuluh :
-Official : 21 Orang.
-Peserta: 48 Orang.
- Kecamatan Batu Ampar :
-Official : 12 Orang.
-Peserta: 13 Orang.
Eksplorasi konten lain dari MentayaNet
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.