banner 130x650

Legislator Kotim Tegaskan PBS Agar Lebih Dermawan !

Beras
Foto : Wakil Ketua I DPRD Kotim - Juliansyah

 Ketua Komisi II  DPRD Kotim, Kalimantan Tengah meminta kedermawanan perusahaan agar bisa membantu masyarakat sekitar usahanya. Disisi itu dewan mengapresiasi kepedulian dari sejumlah perusahaan besar swasta (PBS) perkebunan di daerah pelosok.

Juliansyah, Ketua Komisi II DPRD Kotim mengungkapkan cukup memberi ketegasan kepada PBS yang berada di wilayah Kotim harus bijaksana dan ikut andil membantu masyarakat sekitar.

“Meski masih  banyak perusahaan lainnya yang cenderung cuek dengan kondisi masyarakat sekitarnya ditengah kondisi ekonomi yang kurang baik tersebut, namun masih ada perusahaan yang peduli,” ujar Juliasnyah pada Kamis, 27 April 2023.

Baca Juga :

Komisi III DPRD Kotim Ingatkan Pemkab Kotim Bahaya Karhutla

Beberapa perusahaan pada tahun 2023 ini cenderung kembali menutup rapat kegiatan berbagi atau membantu masyarakat setelah pasca pandemi Covid-19 lalu.

BACA JUGA :  DPA DPRD Kotim Menggelitik, Biaya Rapid Tes Tahun 2023 Masih Dialokasikan Puluhan Juta

“Selagi di wilayah Bumi Habaring Hurung harus peduli,” tegasnya.

Kendati demikian, dari sekian banyaknya perusahaan yang berdiri hanya segelintir yang menjalankan program berbagi kepedulian untuk sejumlah masyarakat. Ia mengharapkan agar seluruh perusahaan dapat berkontribusi untuk meringankan beban masyarakat tidak mampu.


Eksplorasi konten lain dari MentayaNet

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

BACA JUGA :  Pejabat Fungsional Harus Diletakkan Sesuai Bidang Keahliannya

You cannot copy content of this page

Eksplorasi konten lain dari MentayaNet

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca